Lirik Lagu
Walau aku senyum bukan berartiAku selalu bahagia dalam hariAda yang tak ada di hati inidi jiwa ini Hampa…
*Ku bertemu sang adam di simpang hidupkuMungkin akan ada cerita cintaNamun ada saja cobaan hidupSeakan aku hina
Reff :Tuhan berikanlah aku cintaUntuk temaniku dalam sepiTangkap aku dalam terangMuBiarkan lah aku punya cintaTuhan berikanlah aku cintaAku juga berhak bahagiaBerikan restu dan halalMuTuhan beri aku cinta…
Back to *Back to Reff
Comments
hehehe..i pun suka gak.
lagu ni punya maksud yang tersendiri..
layaaannn....